Ithb Repository

Perancangan Strategi Konten Digital Marketing Instagram PT. Expercellent Wisdom Solution

Dennys Hagga Bastian Gulo, 3419309 and Mentiana Sibarani, (Pembimbing) and Felicia Emily, (Pembimbing) (2023) Perancangan Strategi Konten Digital Marketing Instagram PT. Expercellent Wisdom Solution. S1 publication, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Harapan Bangsa.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini berfokus pada bagaimana melakukan perancangan strategi konten pemasaran yang dilakukan secara digital untuk RavenConsultant. Ravenconsultant adalah sebuah konsultan bisnis yang produk jasa unggulannya adalah layanan jasa keuangan dan pajak, yang saat melakukan penelitian ini masih memiliki jumlah klien yang masih terbatas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa efektif strategi pemasaran digital perusahaan melalui platform Instagram. Analisis kelompok konten berdasarkan Marketing Funnel Channel, analisis pilar konten, pengenalan kebutuhan dan preferensi target audiens adalah bagian dari metodologi penelitian menyeluruh. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan pemahaman yang lebih baik tentang bagaimana dampak konten terhadap audiance yang memungkinkan pembuatan konten digital di ciptakan secara relevan dan menarik berdasarkan apa yang dimiliki oleh perusahaan. Diharapkan temuan penelitian ini memberikan dasar untuk menciptakan strategi pemasaran konten digital yang efektif yang bertujuan untuk memaksimalkan pertumbuhan jumlah klien baru yang dapat diterima oleh pemasaran digital

Item Type: Publication (S1)
Uncontrolled Keywords: Digital Marketing, Instagram, Konten, Jasa Konsultan.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: STIEHB > Manajemen
Depositing User: Staf Perpus - Mhs ithb
Date Deposited: 14 Apr 2025 07:50
Last Modified: 14 Apr 2025 07:50
URI: http://repository.ithb.ac.id/id/eprint/404

Actions (login required)

View Item
View Item

Ithb Repository is powered by EPrints 3.4 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. About EPrints | Accessibility