Stefen Anugrah, 3420006 and Lazarus Valens Eldiantino, (Pembimbing) and Michael Chandrawijaya, (Penguji) and Linda Gandajaya, (Penguji) (2023) PERANCANGAN BISNIS GAME KARTU UNTUK MEMBANTU ANAK BELAJAR. S1 publication, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Harapan Bangsa.
Full text not available from this repository.Abstract
Tren Game saat ini telah muncul berbagai inovasi game yang telah ada, terutama edugame atau yang disebut dengan game edukasi. Edugame merupakan merupakan salah satu media pembelajaran dengan tujuan proses sosial dan interaksi sosial terkait dengan komunikasi edukasi yang berlangsung secara efektif dan efisien. Game edukasi menjadi sebuah permainan yang digunakan dalam proses pembelajaran, dan dalam permainan tersebut mengandung unsur mendidik atau nilai-nilai pendidikan. Banyaknya peluang bisnis yang didapatkan dari hasil survei wawancara tentang permasalahan dalam edukasi dan ketertarikan edugame atau game edukasi terutama pada game kartu dan board game mendorong kami untuk merancang dan melakukan penelitian untuk masuk ke dalam edugame dengan merancang produk game yang kami kembangkan dengan metode pembelajaran, dengan kesempatan ini kami mengusungkan game berbasis edukasi yang dapat membantu pembelajaran bagi siswa di bangku sekolah. Untuk peluang bisnis kami merancang produk game kartu yang dipadukan dengan board sebagai media untuk melakukan pembelajaran dengan adanya produk yang kami rancang ini kami berharap agar produk ini membantu dalam mengedukasi para siswa dan mendorong keinginan siswa untuk melakukan pembelajaran. Maka dari itu kami merancang produk game kami yang dilabeli dan diberi nama Brain Burst.
Item Type: | Publication (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Edugame, Card game, Board game, Tren, Brain Burst |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor |
Divisions: | STIEHB > Manajemen |
Depositing User: | Staf Perpus - Mhs ithb |
Date Deposited: | 16 Apr 2025 02:22 |
Last Modified: | 16 Apr 2025 02:22 |
URI: | http://repository.ithb.ac.id/id/eprint/411 |